Apartemen yang terletak disebuah superblock terbesar di Jakarta Timur yang merupakan proyek kolaborasi antara tiga pengembang berskala internasional yaitu; PT. Sayana Integra Properti yang merupakan afiliasi dari Trivio Group, Daiwa House dan JOIN (Japan Overseas Infrastructure Investment Corporation for Transport & Urban Development), dua perusahaan pengembang asal Jepang. Mengusung konsep Transit Oriented Development (TOD), Sakura Garden City didesain khusus untuk memiliki akses yang sangat baik menuju ke fasilitas transportasi umum dan ramah bagi pejalan kaki. Konsep TOD sendiri adalah tren baru yang berkembang di Jepang dan negara-negara lain di dunia untuk menciptakan kehidupan urban yang dinamis, berkelanjutan dan layak huni.
Sakura Garden City berlokasi di wilayah Jakarta Timur dengan akses mudah ke kawasan Segitiga Emas Jakarta seperti; kawasan bisnis TB Simatupang, kawasan industri Bekasi, Bandara Halim Perdanakusuma dan Bandara Soekarno-Hatta.
Sakura Garden City menawarkan gaya hidup yang sehat dan nyaman bagi para penghuninya melalui berbagai fasilitas yang disediakan. Dengan lebih dari 60% ruang terbuka hijau dan jogging track yang mengarah ke berbagai fasilitas seperti recreational lake, gym, infinity pool dan lembaga medis serta pendidikan berstandar internasional.
Anda sekarang akan lebih mudah untuk menjelajahi semua fasilitas yang ada di Sakura Garden City dengan adanya fasilitas video dan virtual reality tour.
Tipe Studio
Luas unit: 29.9 m²
Studio Plus
Luas unit: 36.5 m²
1 BR
Luas unit: 49.4 m²
2 BR
Luas unit: 66.4 m²
3 BR
Luas unit: 92.7 m²
8 Keunggulan Sakura Garden City
Jl. Pesona Metropolitan, Bojong Rawalumbu, Kecamatan Rawalumbu, Kota Bekasi
Rp 200juta-an
Jl. Tanjung Barat Raya No.163, Tanjung Barat, Kecamatan Jagakarsa, Kota Jakarta Selatan, DKI Jakarta 12530
Rp 900juta-an